Anak akan diajak untuk mengenal fondasi musik melalui kegiatan seperti gerak tubuh, bernyanyi maupun bermain alat musik yang bertujuan menstimulus dan memaksimalkan tumbuh kembang kecerdasan musikal anak.
Anak akan diberi pengalaman untuk mempelajari dasar-dasar bermain alat musik (piano, vocal, dan drum), sehingga anak dapat memiliki bekal untuk persiapan ke jenjang berikutnya.
2025 © PT. SIMFONI MELODI INDONESIA. All Rights Reserved